jamur kayu

Metode Pengawet Kayu Anti Jamur Aman untuk Menekan Kerusakan Fatal

Pengawetan kayu anti jamur dilakukan untuk mencegah kerusakan yang fatal. Walau tujuannya sama, pengawetan ini membutuhkan produk yang berbeda.

Melakukan pengawetan kayu tidak hanya untuk satu tujuan semata. Tujuannya adalah untuk mencegah kerusakan karena serangan jamur dan serangga. Pengawetan kayu anti jamur berbeda dengan anti serangga. Organisme mikroskopis ini membutuhkan penanganan serta produk treatment yang berbeda. Hal ini disebabkan bukan tanpa alasan. Tetapi, kerusakan jamur sendiri dikategorikan dalam dua jenis.

promo produk white agent wa-250

 

Kerusakan kayu paling fatal ditimbulkan oleh jamur substrat. Sebagai contoh ialah jamur blue stain, black stain, dan white stain. Jenis hama ini memberikan kerusakan mulai dari estetika sampai pada jaringan kayu.

Baca Juga : obat pengawet yang ampuh untuk palet kayu

promo produk biocide insecticide

lemari berjamur

Di sisi lain, terdapat jamur putih yang hanya merusak tampilan kayu. Penangan jamur-jamur tersebut memang berbeda. Akan tetapi, jangan sampai salah memilih produk yang benar.

Melakukan Pengawetan Kayu Anti Jamur dengan BioCide lebih Aman

Produk pengawet kayu anti jamur yang umum digunakan ialah BioCide. Bahan treatment kayu ini memiliki tiga varian untuk jamur dan serangga. Memperkenalkan BioCide Wood Fungicide sebagai produk anti jamur perusak jaringan kayu. Produk ini ampuh mengatasi timbulnya jamur blue stain, black stain, white stain, dll. Obat ini dapat diberikan mulai pada kayu log hingga finishing.

Berbeda dengan bahan pengawet kayu tersebut, jamur putih memiliki penangan yang lebih singkat. Hama perusak permukaan atau tampilan kayu ini hanya dilakukan pada saat proses finishing kayu. Obat yang dibutuhkan ialah Biocide Surface Film Preservative. Produk ini dapat dilarutkan pada bahan coating water based. Kemudian diberikan dengan kuas ataupun spray.

dapur dari kayu palet

Obat anti jamur tersebut ternyata memiliki keunggulan lebih dibandingkan merek lainnya. Kelebihannya terdapat pada bahan aktif yang digunakan dengan resiko bahaya yang sangat rendah. Dampak buruk obat tersebut tidak akan muncul jika penggunaan dan penyimpanannya sudah sesuai prosedur.

Jadi, produk ini lebih aman bagi kesehatan dan lingkungan. Sebagai tambahan, obat anti jamur ini dapat dicampur dengan anti serangga (BioCide Insecticide) dan diberikan pada waktu yang bersamaan.

Proses treatment kayu tidak boleh berhenti sampai di sini. Jamur masih bisa tumbuh jika kayu disimpan atau diletakkan pada tempat yang lembab. Gudang penyimpanan kayu atau furniture itu sendiri dapat diberi silica gel. Bahan penyerap kelembaban ini hadir dalam 3 varian. Namun, silica gel natural adalah produk yang tepat karena terbuat dari bahan mineral alami dan sudah food grade.

Tempat Jual Pengawet Kayu Anti Jamur dan Silica Gel

Obat anti jamur, anti serangga, dan silica gel natural bisa diperoleh di Bio Industries. Anda dapat mengunjungi kantor pusat kami yang berada di jl Sidikan no 94 Sorosutan Yogyakarta.

Selain itu, Anda juga dapat menghubungi WA di 082 167 600 693 untuk pemesanan online. Obat pengawet kayu anti jamur ini aman dan efektif menekan kerusakan fatal yang merugikan.

tanya cs
Tanya Disini!